Kebijakan Publik


KEMENTERIAN  KEBIJAKAN PUBLIK
FAKULTAS PERTANIAN



Achmad Eka S. (Menteri Kebijakan Publik)
Rofi’ul Malika S. (Sekertaris Menteri)




Deskripsi Kementerian Kebijakan Publik
·          
     Kementrian Kebijakan Publik (KP) adalah suatu kementrian BEM FP 2013 yang menaungi penyampaikan aspirasi, kritik dan solusi terhadap kebijakan yang tidak berpihak pada rakyat dan penuh dengan fakta ketidakadilan dengan aksi turun ke jalan. Ketika suatu isu yang menyangkut kepentingan bersama dipandang perlu untuk diatur maka formulasi isu tersebut menjadi kebijakan publik yang harus dilakukan dan disusun serta disepakati oleh para pihak yang bersangkutan.



Kriteria Staff Kebijakan Publik

1.      Beriman dan bertakwa kepada Tuhan Yang Maha Esa
2.      Memahami tentang Kebijakan Publik di Fakultas Pertanian
3.      Berkomitmen untuk bertanggung jawab di Kebijakan Publik
4.      Melayani dengan sepenuh hati dan ikhlash
5.      Senantiasa menjalin silahturahmi dengan sesama manusia
6.      Mampu beradaptasi dalam setiap kondisi
7.      Loyalitas kepada Kebijakan Publik
8.      Siap turun kelapang
9.      Baik hati, tidak sombong
10.  Tidak memiliki organisasi lebih dari dua
11.  Memiliki sikap Percaya Diri

Tidak ada komentar:

Posting Komentar